Indonesia rugi sampe Rp27 triliun dari judi online, dan ini baru dari 1 website aja lho!
Padahal 5 tahun terakhir, hampir 900 ribu konten judi online yang diblokir sama Kominfo.
Penyebab judi online susah dihapus ada beberapa, diantaranya banyak judi online yang muncul dengan domain lain setelah diblokir, kebanyakan dari mereka dari luar negeri, dan juga judi online banyak menyasar masyarakat kelas bawah.
Gimana nih pendapat kamu soal ini?
#judionline #judislot #judi #literasikeuangan #kominfo #bahayajudionline #edukasikeuangan